Jaringan Tubuh Manusia. Jaringan Epitel Pada ManusiaJaringan Konektif Pada ManusiaJaringan Otot Pada ManusiaJaringan Darah Pada ManusiaJaringan Saraf Pada ManusiaJaringan epitel adalah jaringan yang melapisi permukaan tubuh atau organ tubuh baik permukaan dalam maupun luar Jaringan epitel memiliki bentuk susunan dan fungsinya Baca Juga  Struktur Tubuh Katak Berdasarkan bentuk dan susunannya 1 Epitel berlapis tunggal terdiri atas 1 Epitel silindris bersilia misalnya yang melapisi saluran pernapasan dan saluran sperma 2 Epitel transisional misalnya epitel yang melapisi bagian dalam kandung kemih Jaringan efitel berfungsi untuk pelindung jaringan dibawahnya Lapisan ini dibagi menjadi dua macam yaitu eptel berlapis tunggal dan epitel berlapis banyak Epitel lapisan tunggal contohnya epitel pipih selapis terdapat pada alveoli sedangkan contoh berlapis banyak adalah epitel pipih pada epdermis kulit vertabrata 1 Ciriciri Jaringan epitel 1 Jaringan ini dibuat dari selsel memadat yang tersusun dalam lapisan pipih 2 Jaringan ini melapisi berbagai macam rongga dan tabung pada suatu tubuh dan membentuk kulit yang membungkus t Jaringan Konektif Penunjang Berfungsi memberi kekuatan bantuan dan perlindungan kepada bagianbagian lemah pada tubuh contoh tulang rawanJaringan konektif Pengikat berfungsi mengikat bagianbagian tubuh contoh tendonJaringan Konektif Berserat berfungsi sebagai bahan pengemas dan pengikat bagi sebagian besar organ dan jalan untuk pembuluh darah Contoh Selaput otot (fasia) merupakan jaringan konektif berserJaringan Hematopoietik/sumsum tulang belakang merupakan suatu sumber dari semua sel yang ada dalam darah meliputi selsel darah merah 5 macam sel darah putih dan palatelet Jaringan otot adalah kumpulan sel otot yang berfungsi melakukan gerak pada berbagai bagian tubuh Didalamnya terdapat protein kontraktil yang membuat otot dapat berkontraksi Bentuknya panjang panjang dan mengandung serabut serabut halus yang disebut miofibril Jaringan otot dibedakan menjadi otot polos otot lurik dan otot jantung Jaringan otot memiliki fungsi untuk alat gerak aktif Jaringan ini dibagi menjadi tiga macam yaitu 1 Otot Polos/halus Otot polos terdapat pada dinding alatalat dalam berfungsi melapisi dinding organ berongga pada tubuh contohnya usus dan pembuluh darah kontraksinya menciutkan ukuran organorgan tubuh yang berongga 2 Otot Lurik Otot lurik terdapat pada rangka menimbulkan gerak pindah (locomotion) dan juga terjadinya macammacam gerak tubuh lainnya 3 Otot Jantung terdapat pada dinding jantung Baca Juga Adaptasi Morfologi Jaringan ikat khusus berbentuk sel sel bebas pada matriks cair (plasma darah) sel sel terdiri dari sel darah merah (eritrosit) sel darah putih (leukosit) dan keping darah ( trombosit) Jaringan darah berfungsi untuk transportasi dan pelindung tubuh dari bibit penyakit Sel darah terdiri dari darah merah darah putih dan trombosit Jaringan saraf ini memiliki fungsi untuk mengalirkan rangsangan atau impuls Jaringan ini terdiri atas selsel saraf (neuron) Neuron tersusun atas badan sel saraf dendrit dan akson Jaringan saraf dibentuk oleh sel sel saraf atau neuron Satu neuron dibentuk oleh badan sel dendrit dan akson 1 Badan sel merupakan bagian utama sel saraf yang memiliki inti sel 2 Dendrit penjuluran ke arah luar badan sel yang berfungsi membawa impuls ke arah badan sel 3 Akson penjuluran ke arah luar badan sel yang berfungsi membawa impuls ke luar badan sel dan berfungsi meneruskan rangsang tersebut ke neuron berikutnya 1 Neuron sensorik meneruskan rangsang dari reseptor (indera) ke otak 2 Neuron motorik meneruskan rangsang dari otak ke efektor (otak atau kelenjar) 3 Neuron konektor meneruskan rangsang antar neuron umumnya berperan dalam gerak refleks neuron ini sering juga disebut neuron ajustor atau interneuron Baca Juga Ruang Lingkup Geografi.

Gambar Jaringan Tubuh jaringan tubuh manusia
Gambar Jaringan Tubuh from kibrispdr.org

Tubuh manusia tersusun dari berbagai macam jaringan Berbagai jenis jaringan tubuh manusia yang utama ada empat yaitu jaringan otot terdiri dari selsel yang menghkhususkan diri untuk berkontraksi dan menghasilkan gaya jaringan saraf terdiri dari selsel yang khusus menyalurkan impuls listrik sebagai sinyal informasi.

Macam Jaringan Tubuh Manusia dan Fungsinya Kerajaan Biologi

Fungsi jaringan epitel adalah melindungi jaringan dibawahnya agar mencegahnya dari kerusakan karena gesekan mekanis radiasi UV dan serangan bakteri melapisi seluruh kelenjar didalam pencernaan pada tubuh tabung air dan terakhir pada rongga paruparu serta menghasilkan selsel kelamin yang akan dilepaskan oleh tubuh.

Jaringan Pada Manusia Pengertian, Struktur, Fungsi, Gambar

Jaringan tubuh manusia adalah sekumpulan sel serupa yang menentukan lapisan tertentu Fungsi jaringan tubuh manusia adalah terkait dengan fungsi esensial organ pada tubuh kita Tubuh orang dewasa mengandung lebih dari 200 jenis sel berbeda Kita memulai kehidupan dari satu sel telur ( ovum) yang dibuahi oleh sperma.

Gambar Jaringan Tubuh

JARINGAN DASAR TUBUH MANUSIA ResearchGate

Jaringan Tubuh Manusia [Lengkap] WhiteCoatHunter

Jaringan tubuh manusia dan fungsinya Febiana Laluur

jaringan tubuh secara mikroskopik Dalam mempelajari histologi jaringan dasar tubuh memerlukan dasar yang kuat tentang biologi sel sehingga dalam mempelajari histologi ada yang menggolongkan.